Dunia Tersihir Fesbuk, Termasuk Saya!!



Empat jam duduk didepan komputer, membuat punggung dan pantat saya pegal. Saya blogwalking dan mampir di blognya Raditya Dika. Nemu postingan tentang buku Negeri Van Oranje. Karena penasaran, saya pun mengklik info tentang buku itu. Terhubunglah saya dengan sebuah web www.negerivanoranje.nl
Buku Negeri Van Oranje yang katanya Radith sangat sangat sangat direkomendasikan untuk dibaca, ternyata bener. Setidaknya saya tau dari orang-orang yang bicara disitu. Ada Andrea Hirata, Raditya Dika, Trinity Naked-Traveler, dan Luigi Pralangga.

Saya jadi bernafsu untuk segera memperkosa buku itu.


***

Saya "tertarik" pada sosok yang mengenakan baret, Luigi Pralangga. Lalu saya mencari profilnya di fesbuk. Dengan maksud mau ngajakin temenan. Tadaa... Ketemu. Buru-buru saya nekan tombol "tambahkan sebagai teman". Sialnya, pop-up window yang muncul adalah profilnya Luigi pralangga yang disertai peringatan keras dari Fesbuk dengan tulisan tinta merah "mblered".

Gak mau nyerah, saya menulis pesan sama Luigi Pralangga agar dia yang nambahin saya ke daftar temannya.
"saya dapat peringatan dari fesbuk. add me pliss..."

Bukannya ditambahkan ke dalam daftar teman dia, saya malah dapet balasan pesan di fesbuk yang isinya dari Luigi Pralangga begini:

Hello Taufik,

Trims buat message singkatmu.. nampaknya aktif sekali di FB yah sampai dapat peringatan, mungkin system merka mengira message2mu sebagai spam deh :D

Anyhow, boleh cerita lebih baik di email, sepertinya kita belum pernah ketemu - silahkan cerita ttg profilemu, kegiatannya apa saja and sort things like that - kalau via email mestinya gak pake peringatan macam gini deh.. email me at luigi@pralangga.org - this way I can get to know you better and adding you of course would be a pleasure.. by then we;d no longer be just an FB contacts.. but a good friend, agree? :D

More about me is at http://pralangga.blogspot.com, do share your thoughts online on the articles, especially on the comment's link.. from your comments I can see that you are a caring person and into friendship.

Kind regards from West Africa.. hope this email finds you well.

*saya-keluh*

Membaca pesan Luigi Pralangga di fesbuk, saya jadi nyengir sendiri dan teringat judul "Dunia Tersihir Facebook" yang dimuat koran Kompas beberapa minggu lalu.

***

Woro-woro!!
Buruan rame-rame ke toko buku, beli buku Negeri Van Oranje. Saya juga niat beli loh!!
dan mampir-mampir deh di www.pralangga.blogspot.com atau www.pralangga.org

Share this:

3 comments :

  1. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  2. Dear Taufik,

    Thanks for adding me as one of you entry's topic.. this is nice, indeed. As people takes different approach over FB invitations, it may be a good idea fro you to also introduce yourself with more ellaborate details - just like in real person does offering handshakes and share some info about his/herself - it's worth a try indeed...

    As I just concluded an outdoor session of training today, will respond to your shortly.. in the meantime, I shall await your email.. where I can tell more about myself once hearing from you. Kind regards indeed from West Africa..

    PS: Apart from my personal notes on blogspot, our stories are available as well at the Indonesian Peacekeepers at http://pralangga.org

    ReplyDelete
  3. halo taufik..
    thanks udah membeli dan promosiin buku ini ya..
    semoga memberi inspirasi :)

    ReplyDelete

 
Copyright © duniabulatbundar. Designed by OddThemes | Distributed By Blogger Templates20